Senin, 14 Mei 2012

lempar cakram


Tipe/jenis evaluasi


Tipe/jenis evaluasi
1.Evaluasi Sumatif dan Formatif
Evaluasi sumatif dilaksanakan pada saat sela-sela program yang sedang berlangsung dengan tujuan untuk menyempurnakan program.Contoh : tes mingguan dan bulanan
Evaluasi Formatif dilaksanakan pada akhir program.Contoh : Buku rapor

2.Evaluasi Hasil dan proses
Evaluasi Hasil bila yang diutamakan mengenai gambaran pencapaian tujuan,sedangkan evaluasi proses bila yang diutamakan pada prosesnya

3.Evaluasi Acuan Norma dan Acuan Patokan
Evaluasi Acuan Norma bila yang digunakan sebagai kriteria penilaian adalah norma kelompok.Evaluasi ini memberikan peluang kepada siswa untuk meraih sukses,namun sebaliknya dapat menimbulkan dampak negatif karena siswa dipersaingkan satu sama lain dalam kelompoknya.
Evaluasi acuan patokan menggunakan patokan formal sebagai ukuranya.Evaluasi ini unggul dalam hal pemaparan penguasaan tuntas sedangkan  kelemahanya yakni pada patokan yang digunakan dan hal itu tergantung pada pertimbangan guru yang bersangkutan.

4.Evaluasi Kuantitatif-kompetitif dan Deskriptif-kuantitatif
Istilah kuantitatif-kompetitif diangkat dari praktik yang memanfaatkan skor kuantitatif sebagai alat untuk membandingkan status seorang siswa dengan siswa lainya
Istilah Evaluasi deskriptif-kuantitaif menitikberatkan pada pengumpulan data dan pelaporan hasilnya dalam bentuk pemaparan keadaaan perilaku  dan pemaparan itu melukiskan profil sisaw secara perorangan. 

PRINSIP-PRINSIP AKTIVITAS DI LUAR KELAS

·         Tantangan : suatu aktifitas di luar kelas seharusnya mempunyai sifat menarik jika dilaksanakan supaya dalam melaksanakan tidak terjadi kebosanan pada peserta yang mengikuti acara tersebut selain itu karena aktifitas luar kelas membutuhkan dana.tenaga yang tidak sedikit supaya hal tersebut tidak sis-sia.
·         Waktu Luang : aktifitas luar kelas merupakan aktifitas yang dilakasanakan diluar keklas dan di luar jam pelajaran.Aktifitas ini memerlukan banyak waktu sehingga dalam melaksanakan seharusnya pada waktu-waktu yang panjang selain itu juga tidak mengganggu peserta yang ikut dalam acara tersebut.Jadi,aktifitas luar kelas harus dilaksanakan saat waktu luang.
·         Sukarela : dalam melaksanakan aktifitas luar kelas seharusnya peserta mempunyai sikap sukarela atau ikhlas dalam menjalani karena aktifitas tersebut sangat membutuhkan banyak tenaga,jika dilaksanankan dengan sukarela maka aktifitas tersebut akan menjadi menyenangkan.
·     Bertujuan : aktifitas luar kelas haru mempunya tujuan yang dalat dicapai oleh peserta yang mengikutinya,karena nantinya akan sangat berguna setelah mereka mengikuti aktifitas.Apalagi nantinya peserta akan terjun ke masyarakat sehingga akan mendapat pngalaman yang berharga.
·         Fleksibel : aktifitas luar kelas tidak terikat pada peraturan tertentu jadi disesuaikan dengan peserta yang mengikutinya,supaya dalam melaksanakan aktifitas tersebut dalam berjalan dengan lancer.